Sunday, October 19, 2014

Trik Aman Melancong ke Singapura


http://www.hasanahqaromah.com/category/singapore-fun-3days-2night/


Singapura  memberlakukan aturan yang wajib diikuti wisatawan yang melancong. Ada tiga hal wajib yang harus diketahui agar tidak melanggar aturan yang dibuat.

Ada  tiga hal yang harus dipatuhi agar tidak terkena hukuman denda. Imigrasi jadi hal penting nomor satu yang harus diperhatikan traveller.

Petugas imigrasi Singapura memang tidak cerewet, mereka cekatan . Anda yang harus ingat saat melancong ke Singapura. Asal membawa dokumen penting seperti paspor dan kartu identitas, sudah pasti aman. Pada saat  petugas mengecek dokumen dibawa santai saja, jangan kelihatan gugup.

Hal kedua adalah larangan merokok. Singapura sebenarnya tidak melarang keras Anda merokok, asal tahu tempat. Anda tak boleh merokok di sembarang tempat.  Kalau mau merokok, carilah zona bebas merokok, terutama saat berada di tempat yang ramai.

Singapura sangat keras memberlakukan segala aturan yang dibuat. Jika wisatawan melanggar wajib membayar denda! Misalnya, wisatawan dilarang makan minum di transportasi umum, tidak menyeberang di zabra cross, dan masih banyak lagi.

No comments:

Post a Comment